Sunday, June 5, 2011
Apabila telah datang pertolongan Allah
وَرَأَيْتَ النَّاسَ يَدْخُلُونَ فِي دِينِ اللَّهِ أَفْوَاجاً
dan engkau melihat manusia masuk ke dalam
agama Allah berbondong-bondong,
فَسَبِّحْ بِحَمْدِ رَبِّكَ وَاسْتَغْفِرْهُ إِنَّهُ كَانَ تَوَّاباً
maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohon ampunlah kepada-Nya. Sesungguhnya Dia adalah Maha Penerima taubat.
Ini hanya ilustrasi untuk bagaimana menggambarkan ketika pertolongan Allah datang untuk yang kesekian kalinya yaitu dengan tegaknya kembali Khilafah yang ke-2, maka kita akan menyaksikan manusia (orang kafir) melihat cahaya Islam dan keadilan hukum-hukumnya sehingga mereka berbondong-bondong memeluk Dienul Haq ini.
Maka, jadikanlah diri kita bagian dari perjuangan ini untuk menegakkannya. Habiskan sisa umur kita hanya untuk Agama Mulia ini yang tidak ada agama yang lebih tinggi melainkan Islam.
Allahu Akbar...
Allahu Akbar...
Allahu Akbar...